Empat Tahun Tugas Dengan Baik, 1.301 PNS Pemkab Sidoarjo Naik Pangkat

SIDOARJO (.com) – Para pegawai negeri sipil () Sidoarjo, mulai dari golongan sampai lV menerima SK dalam periode 1 April 2019. Penyerahan SK secara siimbolis diserahkan oleh Sidoarjo Saiful Ilah dalam apel pegawai di alun-alun Sidoarjo, Senin (25/03/2019).

Bupati menyampaikan, sebanyak 1.301 PNS telah memperoleh SK kenaikan pangkat. Hal itu dikarenakan, selama empat tahun para pegawai telah berhasil mengemban tugas dan tanggungjawab dengan baik.

“Kami beri , dan bukan semata-mata hak yang diberikan setiap empat tahun sekali,” ucapnya.

Saiful juga meminta, kepada seluruh pegawai negeri yang ada untuk dapat terus melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, profesional, jujur, adil dan merata.

“Semoga kenaikan pangkat ini, dapat lebih memacu semangat bekerja dan berkarya dalam melayani dan pembangunan,” harapnya.

Dikatakannya, para pegawai juga jangan sampai berpuas diri dengan apa yang telah diraih. Pasalnya, masih banyak inovasi dan kreasi yang harus dilakukan, demi memaksimalkan terhadap masyarakat.

“Dedikasi dan kepada masyarakat, harus terus ditingkatkan,” tandasnya.

Pemkab Sidoarjo saat ini, telah memiliki dua perangkat daerah yang telah diakui dengan predikat (ZI), WBK dan WBBM.

Perangkat daerah tersebut, adalah dan Kecamatan Sukodono. Hal inilah, yang akan memotivasi pada perangkat daerah lainnya.

“Saya juga mengapresiasi pada BKD Sidoarjo, atas inovasinya dalam menciptakan kemudahan dan efisiensi waktu pada administrasi kepegawaian Sidoarjo,” pungkasnya. (*)


Editor: Hafid